Jumat, 14 Maret 2008

Salam





"Surabaya Indie Music Community adalah ajang buat kalian band-band Indie Surabaya and sekitarnya untuk menjalin persahabatan antar band indie Surabaya and sekitarnya. Jangan ngaku band Indie kalo band kamoe Gak JOIN di SIMC (Surabaya Indie Music Community)"

Ini adalah text web yang saya kutib dari www.bergaul.com
Disini menjelaskan bahwa Indie Music (terutama di SBY) dapat hidup meskipun tanpa kucuran dana dari Major Label.

Weblog ini adalah salah satu gambaran kemandirian sebuah bentuk "Indie".
Ide kecil yang semoga menambah keeratan seluruh elemen indiemusic.

Tidak ada komentar: